Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

JENIS JENIS BUSI MOTOR




Assalamualaikum warrohmatuloh wabbarakatuh.

Bertemu serta berjumpa lagi bersama kami, segala puji syukur selalu kami berikan kepada ALLAH SWT yang telah memberikan kami anugerah kesehatan yang sangat berharga ini. Atas anugerah ini kami dapat bertemu dengan semuanya, tentunya untuk memberikan informasi seputar dunia outomotive sepeda motor. Masuk pada pertemuan kita kali ini kami dengan rasa bahagia akan memberikan informasi yang mengangkat topik jenis jenis busi pada sepeda motor. Busi adalah merupakan bagian yang tidak bisa di sepelekan di karenakan pada sepeda motor tanpa adanya busi di pastikan tidak akan bisa hidup, oleh karena itulah bagian busi selalu di kaitkan dan selalu ada sebagai sumber pengapian yang di salurkan ke bagian komponen dalam menjadikan sepeda motor dapat hidup bagian mesinya. Dengan adanya busi menjadi bagian penting pada sebuah sepeda motor menjadikan setiap jenis jenis sepeda motor dalam penggunaan busi berbeda beda yang di sesuaikan dengan performa jenis sepeda motor masing masing, dan dari berbagai jenis busi yang di pakai pada sepeda motor berbeda beda diantaranya jenis jenis busi tersebut di antaranya adalah :



Pada setiap sepeda motor dalam memakai dan menggunakan sebuah busi yang berbeda beda yang di sesuaikan performa masing masing. Dari perbedaan bagian busi itu memiliki bentuk serta ciri ciri yang berbeda beda seperti ada yang busi bentuk besar pendek, kecil panjang, kecil pendik dan juga ada bentuk sedang serta ciri lainya. Dari perbedan bentuk ciri dari setiap jenis busi yang di gunakan pada sebuah sepeda motor mempunyai fungsi atau manfaat hampir sama yaitu sebagai sumber pengapian yang di salurkan kebagian dalam componen sebuah sepeda motor. Oleh sebab itulah apabila terdapat masalah pada bagian busi seperti busi kotot, busi basah atau banjir, juga bagian busi mati. Dapat di pastikan sepeda motor tersebut tidak akan dapat menyala atau hidup pada bagian mesin sepeda motor itu. Dan untuk mengetahui penggunaan atau pemakaian bagian busi yang berbeda beda jenisnya pada setiap jenis sepeda motor yang di sesuaikan dengan performa masing masing di antaranya adalah :

Jenis jenis busi yang di pakai  dan di gunakan oleh sepeda motor yang berbeda dan beragam antaranya adalah :

A. Jenis busi dengan kode C7HSA.

untuk jenis busi biasa di pakai pada sepeda motor bebek atau matik keluaran lama seperti honda: supra, grand, prima. Yamaha: vega, jupiter, mio, crypton. Suzuki: shogun, smes, satria. Serta kawasaki.

B. Jenis busi berkode CPR6EA-9.

Pada jenis busi berkode ini pada umumnya di pakai pada sepeda motor bebek atau matik untuk keluaran terbaru yaitu honda : supra x 125 injeksi, revo vit, kharisma, beat. Yamaha seperti mio injeksi. Serta lainya.

C. Jenis busi memakai kode BP7HS.

Sedangkan untuk jenis busi ini khusus di pakai dan di gunakan sepeda motor jenis 2 T seperti Rx king, f0rce 1,  fiz R, satria 2T, crystal serta bravo juga lainya.

D. Jenis busi yang terdapat kode A8YC.

jenis busi berkode A8YC yaitu jenis busi yang di khusus di buat untuk di pergunakan pada jenis sepeda motor antaranya adalah Honda GL, tiger, mega pro dan jenis honda CB.


Mungkin ini yang dapat kami berikan dan kami informasikan pada pertemuan kita untuk kali ini, semoga dapat berguna dan bermanfaat untuk menambah pengetahuan semuanya. Sekian dari kami serta atas perhatianya kami mengucapkan terima kasih.

Wassalamualaikum warrohmatuloh wabbarakatuh.

Referensi : Deretan kode busi motor yang banyak dicari 

                    : Manfaat busi motor serta masalahnya